Home » » Membuat Buku Tamu Melayang

Membuat Buku Tamu Melayang


Buku tamu merupakan hal yang penting dalam blog, dikarenakan disinilah para blogger saling menyapa dan memberikan pendapatnya mengenai blog kita. Namun salah satu yang bikin masalah yaitu mencari peletakanya. Kadang - kadang para blogger binggung memasangnya dimana. Nah kalo masalah itu ada solusinya yaitu memasang Buku tamu yang melayang.http://www.emocutez.com

Salah satu keuntungnya yaitu ini akan mengikuti letak kusor, naik maupun turun. Tapi di setiap keuntungan ada kerugian, kerugianya adalah aga lambat dalam meload. Maka dari itu sebelum memasang ini harus diperhitungkan juga masalah kecepatanya.



Oke klau begitu lansung saja:http://www.emocutez.com

  • Logi ke blog kamu...
  • kemudian klik rancangan lalu pilih tambah gadged
  • klikHTML/Javascript dan letakkan kode di bawah inihttp://www.emocutez.com
<style type="text/css">
#gb{
position:fixed;
top:50px;
z-index:+1000;
}
* html #gb{position:relative;}

.gbtab{
height:100px;
width:30px;
float:left;
cursor:pointer;
background:url('https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhiJTqkSw6G55QIxZs6ccJcRL2RersK5ifyg87lfzrQPKz_J-GUhSxbrfWYEWFEDyGVt75gqrI0m3Sy99gjjRDN-p4tyoyxXjRwBNaZIGpBvbu87ahgxQyFlxrFrprYLRziMOTl7fQv-qOV/') no-repeat;
}
.gbcontent{
float:left;
border:2px solid #A5BD51;
background:#F5F5F5;
padding:10px;
}
</style>

<script type="text/javascript">
function showHideGB(){
var gb = document.getElementById("gb");
var w = gb.offsetWidth;
gb.opened ? moveGB(0, 30-w) : moveGB(20-w, 0);
gb.opened = !gb.opened;
}
function moveGB(x0, xf){
var gb = document.getElementById("gb");
var dx = Math.abs(x0-xf) > 10 ? 5 : 1;
var dir = xf>x0 ? 1 : -1;
var x = x0 + dx * dir;
gb.style.right = x.toString() + "px";
if(x0!=xf){setTimeout("moveGB("+x+", "+xf+")", 10);}
}
</script>

<div id="gb">

<div class="gbtab" onclick="showHideGB()"> </div>

<div class="gbcontent">

<!-- Begin ShoutMix - http://www.shoutmix.com -->
<iframe title="m4n0" src="http://www6.shoutmix.com/?m4n0" width="160" height="400" frameborder="0" scrolling="auto">
<a href="http://www6.shoutmix.com/?m4n0">View shoutbox</a>
</iframe>
<br /><a href="http://www.shoutmix.com" title="Get your own free shoutbox chat widget at ShoutMix!">ShoutMix chat widget</a><br />
<!-- End ShoutMix -->
<br/>
Anda berminat buat Buku Tamu seperti ini?<br/>
Klik di
<a href="http://www.thamziz-blog.co.cc/2011/02/buku-tamu-merupakan-hal-yang-penting.html&quot;>
sini </a>

<div style="text-align:right">
<a href="javascript:showHideGB()">
[tutup]
</a>
</div>

</div>

</div>

<script type="text/javascript">
var gb = document.getElementById("gb");
gb.style.right = (30-gb.offsetWidth).toString() + "px";
</script>
  • Ganti kode yang berwarna merah dengan kode yang anda dapatkan dari shoutmiix atau CBOX
  • Terus disimpan deh...
SELAMAT MENCOBAhttp://www.emocutez.com








Thanks for reading & sharing Membuat Buku Tamu Melayang
Previous
« Prev Post

0 comments:

Post a Comment